Saturday, May 21, 2016

Studi kasus #3: Soal PENAMPANG Prisma Segitiga ( Right Prism Intersection Cut)

Soal Prisma: 
Sebuah prisma ABC.DEF dipotong oleh garis PQ. lukiskan penampang yang melalui titik D, memotong BC dan PQ.



   

Solusi: 
Langkah Penyelesaian:
1. Dari  titik D tarik garis ketitik P, potongkan dengan perpanjangan 
    garis EB sehingga didapatkan titik TA1.
2. Dari titik TA1 tarik garis ke titik Q.
3. Hubungkan garis perpotongan yang merupakan garis tepi 
    penampang (garis merah).
4. Bidang penampang adalah bidang berwarna ungu. 

No comments:

Post a Comment